Hidroflex Indonesia belum Diberi Kesempatan dalam Proyek RDMP Pertamina Balongan
Dalam rangka mencapai target revenue perusahaan di tahun 2021, salah satu upaya yang dilakukan oleh Fajar Benua Group adalah dengan terlibat dalam proyek RDMP Pertamina Balongan. Namun, upaya keras yang sudah dilakukan oleh PT Hidroflex Indonesia untuk terlibat dalam proyek Revitalisasi Unit Proyek RCC di PT Pertamina (Persero) Refinery Unit (RU) VI Balongan di Jawa […]